Produk Sudah Dimasukkan Trolley Belanja
Lihat Trolley dan Bayar Lanjutkan Belanja
  1. Home
  2. /
  3. Blog
  4. /
  5. Cara Membersihkan Tumbler Berbahan Stainless Steel

Cara Membersihkan Tumbler Berbahan Stainless Steel

Diposkan: 17 Nov 2021 Dibaca: 538 kali


Cara Membersihkan Tumbler Berbahan Stainless Steel

Toko Cetak Medan – Saat ini tumbler telah menjadi item yang kerap kali terlihat setiap beraktivitas di luar rumah. Tidak dapat dipungkiri bahwa tumbler kini telah menjadi bagian dari kehidupan masyarakat modern.

Ada banyak kelebihan yang akan didapatkan dengan menggunakan tumbler sebagai wadah minuman yang salah satunya adalah kualitas minuman tetap terjaga. Saat ini, tumbler sudah cukup banyak dikembangkan sehingga suhu minuman yang disimpan di dalamnya tetap terjaga yang meskipun telah disimpan hingga berjam jam lamanya.

Dalam sebuah survey menunjukan bahwa tumbler menduduki urutan kedua setelah tas belanja sebagai upaya responden mengurangi sampah plastik. Tumbler stainless merupakan salah satu jenis tumbler yang sangat banyak dibutuhkan oleh banyak orang, sebab tumbler stainless memiliki body yang kokoh dan kuat sehingga tumbler tidak akan mudah pecah ketika terjatuh atau terbentur saat digunakan.

Menggunakan tumbler sebagai wadah minuman memang memiliki banyak manfaat yang salah satunya adalah meningkatkan pola hidup sehat. Membawa bekal minuman langsung dari rumah jauh lebih sehat dibandingkan dengan membeli minuman berkemasan yang belum jelas cara pembuatan dan komposisi bahan yang digunakan dalam proses pembuatannya.

Agar tumbler dapat memberikan dampak yang baik pada kesehatan secara sempurna, pastikan bahwa anda tidak lupa untuk selalu membersihkan tumbler setiap kali digunakan. Pada artikel ini, kami akan berbagi tips dalam membersihkan tumbler berbahan stainless dengan cara yang baik dan benar.

 

Cuci dengan air panas

Pada penggunaan tumbler yang sudah cukup lama biasanya akan menimbulkan bau yang tidak sedap dari dalam tumbler yang berasal dari berbagai macam jenis minuman yang ditampung ke dalam tumbler. Jika hal tersebut terjadi pada tumbler anda, maka anda bisa membersihkannya dengan menggunakan air panas.

Tuangkan air panas ke dalam tumbler dengan jumlah setengah dari kapasitas tumbler. Setelah itu tutup tumbler dan kocong tumbler agar noda noda yang berada pada dinding bagian dalam tumbler dapat larut ketika terkena air panas.

Setelah dikocok, selanjutnya buang air panas tersebut dan masukan yang baru hingga memenuhi bagian dari tumbler. Setelah itu diamkan tumbler hingga beberapa menit. Setelah air sudah terasa hangat, maka buang air separuh dan kocok lagi tumbler agar sisa noda dapat larut.

Setelah itu tuangkan air dan cuci tumbler dengan menggunakan air biasa. Setelah selesai digunakan letakan tumbler dengan posisi lubang utama menghadap ke bawah agar air dari sisa mencuci tumbler dapat keluar dari botol dengan bersih.

Baca juga Souvenir Promosi Kantor Esensial Untuk Persiapan Akhir Tahun

Cuka juga bisa jadi alternatif

Selain menggunakan air panas, anda juga bisa menggunakan cuka sebagai cairan pembersih tumbler. Caranya, tuang cuka masak atau cuka apel ke dalam tumbler lalu tambahkan setengah gelas air. Setelahnya, masukkan sesendok baking soda kemudian tutup. Lalu, kocok cairan tersebut selama kurang lebih satu menit. Keluarkan campuran cuka dan baking soda, lalu bilas hingga bersih.

 

Rendam dengan cairan baking soda

Jika anda tidak memiliki banyak waktu untuk menyikat atau menggosok tumbler, anda bisa menggunakan cairan baking soda untuk membersihkan tumbler. Untuk proses dan caranya anda hanya dengan masukkan tumbler dalam baking soda yang sudah ditambah air. Akan lebih efektif jika air yang digunakan merupakan air panas dan direndam semalaman.

Itulah beberapa cara membersihkan tumbler yang berbahan stainless dan semoga dapat bermanfaat untuk anda selaku pengguna tumbler.

Jika anda membutuhkan tumbler baik untuk keperluan promosi maupun untuk keperluan perusahaan, maka silahkan hubungi narsis digital printing yang merupakan pusat pembuatan tumbler printing custom. Info lebih lengkap silahkan datang saja langsung ke alamat Jl. Kapten Maulana Lubis no. 8, Grand Palladium Mall, Lantai II Blok SS 50 No. 1 & 2 Medan, Sumatera Utara – Indonesia. Untuk pemesanan online, silahkan hubungi saja nomor kontak yang tercantum pada bagian website ini.


Tags

Artikel Terkait

5 Macam Tumbler Terbaik Untuk Souvenir Promosi

Jasa Percetakan Medan – Salah satu strategi yang dilakukan oleh para pebisnis dan pengusaha dalam meningkatkan penjualan adalah dengan melakukan promosi. Dalam ajang promosi, ada berbagai macam cara yang dapat dilakukan untuk menarik minat dari para audiens yang salah satunya dengan berbagi souvenir. Berbagi souvenir dapat dikatakan sebagai strategi terbaik dalam proses promosi sebab sebagian besar souvenir yang akan digunakan dalam proses promosi adalah barang barang yang fungsinya dibutuhkan dalam kehidupan sehari hari yang salah satunya seperti tumbler.

Diposkan: 09 Oct 2021 Dibaca: 516 kali

5 Kelebihan Souvenir Tumbler Untuk Customer

Toko Cetak Medan – Saat ini orang orang lebih banyak menyukai botol minuman yang dapat digunakan berkali kali namun tetap aman dan sehat. nah tumbler merupakan salah satu botol minuman yang sangat direkomendasikan untuk anda yang ingin memilih botol minuman yang bisa digunakan berkali kali. Di era yang serba instan seperti saat ini, tumbler tetap saja eksis di tengah masyarakat yang meskipun hal tersebut tidak seinstan minuman kemasan botol yang banyak di jual,

Diposkan: 21 Sep 2021 Dibaca: 577 kali

5 Manfaat Menggunakan Tumbler Dalam Kehidupan Sehari Hari

Jasa Percetakan Medan – Sampah menjadi salah satu penyebab terbesar dari rusaknya ekosistem darat dan ekosistem laut. Banyak masyarakat yang kini juga sudah merasakan dampak dari pencemaran lingkungan oleh sampah mulai dari sumber penyakit, sumber bencana dan lain sebagainya. Adanya dampak tersebut mampu membuat banyak orang mulai tersadar bahwa menjaga lingkungan dari sampah merupakan suatu hal yang sangat penting. Banyaknya kesadaran masyarakat akan hal tersebut dapat dilihat dari jumlah masyarakat yang kini sudah mulai memanfaatkan tumbler sebagai wadah minuman dibandingkan dengan membeli minuman minuman berkemasan saat beraktivitas di lapangan. Hal tersebut tentu saja dapat menurunkan tingkat populasi sampah plastik di tiap harinya.

Diposkan: 18 Jun 2021 Dibaca: 532 kali

0 Komentar

Tinggalkan Komentar

* Nama
* Email
  Website
* Komentar Note: HTML tidak diterjemahkan!
Masukkan kata ke dalam box:
Blog Search



ABOUT NARSIS

Narsis Digital Printing Terletak di Pusat Kota Medan

Bersebelahan dengan Kantor Walikota Medan

Berada Tepat di Pusat Perbelanjaan Grand Palladium Mall

Narsis Digital Printing Merupakan Sebuah Perusahaan yang Bergerak di Bidang

Produksi Merchandise, Souvenir dan Aneka Product Custom

Narsis juga Memberikan Kesempatan Bagi Narsis Mania yang Ingin Belajar Berwirausaha

Untuk Menjadi Reseller ataupun Membuka Usaha Sendiri dengan Mengikuti

Program Kemitraan Narsis Digital Printing

STORE 1

Jl. Kapten Maulana Lubis no. 8
Grand Palladium Mall
Lantai II Blok SS 31 No. 5 & 6 Medan
Sumatera Utara - Indonesia

Hp : 0821 6108 4420

STORE 2

Jl. Kapten Maulana Lubis no. 8
Grand Palladium Mall
Lantai II Blok SS 50 No. 1 & 2 Medan
Sumatera Utara - Indonesia

Hp : 0878 9301 2421

MANAGEMENT

Jl. Kapten Maulana Lubis no. 8
Grand Palladium Mall
Lantai II Blok SS 10 No. 1 - 7 Medan
Sumatera Utara - Indonesia

Hp : 0822 7220 7968

TESTIMONI

  • design mug nya keren, makasi narsis ^_^

    Lasmini
  • kemaren sempat bingung mau kasi kado apa tuk mantan pacar yang sekarang jadi istri

    jalan2 ke paladium, ketemu narsis digital printing

    keren bgt!!! recomended abis

    andika
  • kerjasama oke, recomended gan!!!

    duta expo
  • murah, unik dan keren

    layak di sandang ama narsis

    makasi narsis, keren mug kemarin

    sulaiman
  • saya pertama pesan topi untuk club berkuda saya, hasilnya bagus!

    pesan lagi untuk baju kuda dan baju seragam club berkuda hasilnya juga bagus!

    recomended banget pesan di narsis digital printing

    Williem
Cek Ongkir
Propinsi
Kabupaten
Kecamatan
Berat Gram
LIVE FEED
    Please Like Us

    ORDER TRACKER

    Nomor Order:
    Email:
    Cek Order
    Cetak, Print, Sablon, Bordir, Laser, UV, Souvenir, Promosi, Satuan Narsis Digital Printing Medan © 2024. Alcompany Indonesia
    Mobile Site